Release Date | : | December 1, 2015 |
File Size | : | 0.63 MB |
Abstract
Ø Jumlah Penumpang yang datang menggunakan angkutan laut pada bulan Oktober 2015 sebanyak 8.164 orang, turun 5,43 persen dibandingkan bulan September 2015. Demikian pula jumlah penumpang yang berangkat mengalami penurunan sebesar 17,45 persen.
Ø Jumlah barang yang dibongkar pada pelabuhan laut bulan Oktober 2015 sebanyak 150.174 ton, naik 0,78 persen dari bulan September 2015. Namun barang yang dimuat bulan Oktober 2015 mengalami penurunan 30,06 persen dibandingkan bulan September 2015.
Ø Jumlah penumpang yang datang melalui penerbangan domestik pada bulan Oktober 2015 sebanyak 125.774 orang, naik 14,39 persen dari bulan September 2015. Demikian pula jumlah penumpang datang melalui penerbangan internasional, mengalami peningkatan 2,10 persen dibandingkan bulan September 2015.
Ø Jumlah penumpang yang berangkat melalui penerbangan domestik sebanyak 123.143 orang pada bulan Oktober 2015, naik 9,72 persen dari bulan September 2015. Namun jumlah penumpang berangkat melalui penerbangan internasional turun 10,66 persen dibandingkan bulan September 2015.
Ø Jumlah barang yang dibongkar melalui penerbangan domestik pada bulan Oktober 2015 sebanyak 437.123 kg, naik 14,55 persen dari bulan September 2015. Terdapat 2.426 kg barang yang dibongkar melalui penerbangan internasional pada bulan Oktober 2015.
Ø Jumlah barang yang dimuat melalui penerbangan domestik sebanyak 498.874 kg pada bulan Oktober 2015, turun 10,43 persen dari bulan September 2015. Sebanyak 112 kg barang dimuat pada penerbangan internasional bulan Oktober 2015.
Related Official Statistics News
Statistics Transportation Nusa Tenggara Barat Province October 2016
December 2015 : Statistics Transportation Nusa Tenggara Barat Province
Nusa Tenggara Barat Province Transportation Statistics November 2015
Nusa Tenggara Barat Province Transportation Statistics September 2015
Nusa Tenggara Barat Province Transportation Statistics August 2015
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik Kabupaten Sumbawa(Statistics of Sumbawa Regency)Jl. Durian No. 70 Sumbawa Besar
Telp. 0371-21047
email:bps5204@bps.go.id